KESATU.CO - Kapal Tangker Edriko 3 terdampar di pantai Sancang, Pamengpeuk Garut pada 8 Maret 2022.
Kepala Basarnas Jawa Barat, Deden Ridwansah merespon cepat kejadian Kapal Tangker Edriko 3 terdampar tersebut.
Deden menjelaskan kronologi Kapal Tangker Edriko 3 terdampar. Menurutnya Kapal tanker terlihat dari darat berlayar terlalu dekat dengan garis pantai.
Pada 8 Maret 2022 sekitar pukul 22.00 Kapal mengirimkan sinyal emergency. Lalu tim tim rescue menuju lokasi kejadian
"Tim saat ini sudah dapat berkomunikasi dengan ABK Kapal." kata Deden Ridwansah.
Berikut ini spesifikasi kapal tanker yang terdampar tersebut:
Baca Juga: Ini Dia Empat Bupati Perempuan di Jawa Barat, Salah Satunya Anak Mantan Jendral Kapolri
IMO: 9087893
Name: EDRICKO 3
Vessel Type - Generic: Tanker
Vessel Type - Detailed: Asphalt/Bitumen Tanker
Status: Active
Baca Juga: BMKG: Prakiraan Cuaca Rabu 8 Maret 2022, di Jawa Barat Diguyur Hujan di Sepanjang Hari
Artikel Terkait
Ramalan Zodiak Kesehatan 9 Maret 2022: Virgo, Libra dan Sagitarius
BMKG: Prakiraan Cuaca Rabu 8 Maret 2022, di Jawa Barat Diguyur Hujan di Sepanjang Hari
Ini Dia Empat Bupati Perempuan di Jawa Barat, Salah Satunya Anak Mantan Jendral Kapolri
Peringatan Dini Hujan Disertai Kilat dan Angin Kencang di Sepanjang Hari Berpotensi di Wilayah Jawa Barat